Harga Dan Spesifikasi Sony Xperia Z3

Harga Dan Spesifikasi Sony Xperia Z3 - Nama Sony mungkin sudah tidak asing lagi disekitar masyarakat. Produk sony pun sudah tidak diragukan lagi karena produksi hp ini sudah mendunia. Sekarang sony pun sudah meluncurkan produk baru yaitu Xperia Z3 dengan kualitas yang sangat super sekali. Kita bahas Harga Dan Spesifikasi Sony Xperia Z3.

Harga Dan Spesifikasi Sony Xperia Z3

Spesifikasi Sony Xperia Z3
  • Dimensi : 146 x 72 x 7.3 mm
  • Berat : 163 g
  • Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 1080 x 1920 pixels, 5.2 inches (~424 ppi pixel desity)
  • Memory Internal : 16 GB
  • Memory Eksternal : microSD, up to 128 GB
  • Ram : 3 GB
  • Internel : HSDPA, 42 Mbps; HSUPA, 5.8 Mbps; LTE, Cat4, 50 Mbps UL, 150 Mbps DL
  • Konektivitas L Wi-Fi 802.11 b/g/n, DLNA, Wi-Fi hostpot, Bluetooth v4.0 with A2DP, microUSB v2.0, USB One-the-go, NFC
  • OS : Android OS v4.4.4 (Kitkat)
  • CPU : Qualcomm MSM8974AC Snapdragon 801, Quad-core 2.5 GHz Krait 400
  • GPU : Adreno 330
  • Kamera Belakang : 20.7 MP, 5248 x 3936pixels, autofocus, LED flash, 1/2.3 inch sensor size, ISO 12,800
  • Kamera Depan : 2.2 MP, 1080p@30fps
  • Baterai : Non-removable Li-Ion 3100 mAh
  • Fitur : IP65/IP68 certified - dust and water proof up to 1.5 meter and 30 minutes 
Tenaga pacu xperia z3 cukup besar sekali dengan processor Quad-core clock-speed 2,3 GHz chipset Snapdragon 801 dengan Memory RAM 3GB akan mengoptimalkan kinerja smartphone ini. Tambahan lagi kamera dengan resolusi tinggi yang setara dengan kamera DSLR ini akan membuat moment-moment penting terabadikan dengan baik. Ditambah design yang sangat tipis dan bagus sehingga membuat anda percaya diri dalam menggunakan hp ini dalam kegiatan sehari-hari anda.

Harga Baru : Rp. 7.999.000.-
Harga Bekas :-

Mungkin itu saja tentang Harga Dan Spesifikasi Sony Xperia Z3. Baca juga artikel Ciri Hp Android Dengan Kualitas Buruk. Itu saja yang bisa saya sampaikan, semoga bermanfaat.

0 Response to "Harga Dan Spesifikasi Sony Xperia Z3"

Post a Comment